Monitoring dan Evaluasi Kopertais Wilayah II Jawa Barat ke IAILM Suryalaya
Suryalaya (11/11/2021), IAILM Suryalaya Tasikmalaya menerima kunjungan monitoring dan evaluasi (Monev) dari Kopertais Wilayah II Jawa Barat tahun 2021. Tim Monev Kopertais diterima langsung oleh Rektor IAILM dan para pimpinan Institut dan fakultas/dekanat, dan para dosen. Rektor IAILM Suryalaya, Dr. H. Asep Salahudin, M.Ag mengawali sambutannya dengan memperkenalkan diri para pimpinan dan pejabat kampus. Kemudian […]